Kalibrasi Peralatan di Laboratorium Uji (Online Course)

Rp127.000

Info lebih detil lihat deskripsi (mohon baca dan pahami). Klik tombol “Tambah ke keranjang” di bawah ini untuk mulai registrasi, lalu ikuti prosesnya.

Stok habis

Kategori:

Deskripsi

Kalibrasi peralatan di laboratorium uji dilakukan untuk memastikan bahwa instrumen pengukuran memberikan hasil yang akurat dan dapat diandalkan. Kalibrasi bukan hanya tindakan perbaikan, tetapi juga sebagai langkah pencegahan untuk menjamin bahwa peralatan beroperasi secara optimal dan menghasilkan data yang tepat.

Tanpa kalibrasi, peralatan cenderung memberikan hasil pengukuran yang tidak akurat. Hal ini bisa mengarah pada kesalahan dalam penilaian kualitas produk, keamanan, hingga potensi bahaya dan risiko keselamatan.

Bagaimana kita bisa memastikan kalibrasi dilakukan dengan benar? Kapan saat yang tepat untuk melakukan kalibrasi peralatan? Apa saja standarnya dan bagaimana caranya? Kupas tuntas dan diskusikan langsung dengan #ahlinya!

Materi yang akan dibahas pada E-Course ini yaitu:

  1. Pendahuluan, klasifikasi laboratorium penguji
  2. Klasifikasi ruang lingkup akreditasi laboratorium kalibrasi
  3. Jenis peralatan laboratorium yang dikalibrasi ; kalibrasi volumetrik, pH meter, autoclave
  4. Menentukan evaluasi anak timbang untuk kalibrasi timbangan

Proses kalibrasi sebaiknya dilakukan oleh personil yang terlatih dan berpengalaman. Mereka harus memahami metode kalibrasi yang tepat untuk setiap jenis peralatan dan instrumen yang mereka tangani, serta memiliki pemahaman yang kuat tentang prinsip-prinsip metrologi dan standar pengukuran. Daftar sekarang!

Waktu dan Teknis Pelaksanaan Online Course Kalibrasi Peralatan di Laboratorium Uji

E-course ini akan berlangsung secara live online dengan waktu dan teknis sebagai berikut:

  • Hari dan tanggal: Minggu, 24 Maret 2024
  • Waktu: 08.30-11.30 WIB (GMT+7)
  • Narasumber: Al Barokaturrizqi (Quality Management)
  • Lokasi: Live menggunakan aplikasi Zoom Meeting
  • Biaya: Pre Sale (17-21 Maret) 93.000, Normal Price 127.000
  • Link akses: akan kami kirimkan menggunakan email pada H-1 (oleh karena itu harap gunakan email yang aktif Anda gunakan saat registrasi).
  • Konfirmasi pembayaran hanya melalui halaman web

Note:

  • Registrasi di sistem ini untuk satu per satu peserta, tidak bisa kolektif.
  • Registrasi kolektif bisa admin bantu, dengan minimal jumlah peserta berbayar 5 orang. Silakan chat admin untuk hal ini.
  • Event hanya terselenggara menggunakan Zoom Meeting dengan kapasitas terbatas untuk menjamin kondusifitas acara yang akan berlangsung.

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “Kalibrasi Peralatan di Laboratorium Uji (Online Course)”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

1 × one =